Rabu, 15 Oktober 2014
Mengapa elang bangkai sakit setelah makan ikan?
Kalian pasti tau elang bangkai kan? Elang ini makananya bangkai - bangkai.Tapi ada fakta unik tentang elang bangkai, elang bangkai pernah hampir punah lho karena makan ikan beracun. Kok bisa ?!
Dahulu orang menyemprotkan cairan anti-hama ke ladang. obat semprot ini terbawa air mengalir ke sungai, dan ke danau. Elang bangkai memakan ikan di danau yang tercemari cairan anti-hama. banyak elang sakit atau mati karenanya. #miriis...
Namun, setelah pengunaan anti-hama ini dilarang, jumlah burung elang botak kembali bertambah. Namun, tetap saja populasi elang bangkai semakin sedikit oleh karena itu elang bangkai masuk ke kategori hewan yang dilindungi. So, kita nggak bisa seenaknya menembak burung ini bisa masuk penjara kita.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar